Karyawan Kontrak

Karyawan Kontrak atau pegawai kontrak adalah istilah umum yang dipakai dimasyarakat. Dalam bahasa legalnya digunakan dengan sebutan Pekerja/buruh dengan Perjanjian Kerja Waktu Tertentu (PKWT). PKWT adalah Perjanjian Kerja antara Pekerja/ Buruh dengan Pengusaha untuk mengadakan Hubungan Kerja dalam waktu tertentu atau untuk pekerjaan tertentu. Tentang Perjanjian kerja waktu tertentu, alih daya, waktu kerja dan waktu … Read more

PHK Akibat Perusahaan Pailit

Hak Pekerja yang di PHK karena Perusahaan Pailit, dahulu ketentuan tersebut diatur dalam Pasal 165 Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan (“UU 13/2003”) yang saat ini telah dihapus oleh Pasal 81 angka 54 Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja (“UU Cipta Kerja”). Tidak terlalu banyak berubah, kini aturan PHK karena alasan perusahaan pailit tercantum di Pasal 81 angka 42UU Cipta … Read more

Labor Law of Indonesia

Peninjauan kembali

The labor law of Indonesia is regulated by Law No. 13 of 2003 on Manpower, also known as the Labor Law. The law outlines the rights and obligations of both employers and employees in Indonesia, and provides a framework for employment relationships and dispute resolution. The labor law of Indonesia has been subject to several … Read more

Pesangon

Peninjauan kembali

Tulisan ini memfokuskan atas Kompensasi pesangon yang diterima pekerja akibat suatu pemutusan hubungan kerja (PHK). DPR RI resmi mengesahkan Rancangan Undang-Undang tentang Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2022 tentang Cipta Kerja (PERPU Cipta Kerja)  menjadi Undang-Undang dalam rapat paripurna ke-19 masa sidang IV yang digelar  pada  Selasa, 21 Maret 2023 minggu lalu … Read more

Dampak Peraturan Perundangan yang baru terhadap Peraturan Perusahaan dan PKB

Dalam sebuah teori dikatakan bahwa perjanjian kerja harus mencerminkan keadilan atau keseimbangan untuk para pihak. Perjanjian kerja tidak boleh berat sebelah, apalagi perjanjian kerja dapat diartikan sebagai pertukaran hak dan kewajiban dari para pihak. Maka sudah semestinya sesuai dengan tujuannya, yaitu membawa kemanfaatan dan keadilan bagi yang membuatnya. Namun dalam kenyataannya banyak yang terjadi jauh … Read more

Open chat
1
need help?
BNKcare
Can we help you?